Tampilkan postingan dengan label Bau Interior. Tampilkan semua postingan
Tampilkan postingan dengan label Bau Interior. Tampilkan semua postingan

Jumat, 24 Juni 2016

Cara Menghilangkan Bau Di Dalam Kabin Mobil

Bau tak sedap di dalam mobil memang sering kali terjadi. Banyak penyebabnya, seperti karena lembab, jok mobil dan karpet pernah ketumpahan minuman namun tidak segera dibersihkan, dan penyebab lainnya. Hal ini membuat tidak nyaman penggunanya. Bau yang tidak sedap jika tidak segera dihilangkan akan membuat mual selama perjalanan. Mungkin bisa saja anda tidak mual karena sudah terbiasa, namun bagi penumpang lainnya akan sangat mengganggu.

Nah agar interior mobil anda tidak bau, berikut merupakan tips bengkel yang bisa anda lakukan: